Rabu, 18 November 2020

Database System

 

Apa yang kamu ketahui tentang Database System? Ada berapa jenis Aplikasi Database? Apa Fungsi Database? dan apa  peranan Database bagi Organisasi Dakwah?

1 komentar:

  1. 1. Sistem manajemen basis data(Bahasa Inggris: databasemanagement system, DBMS), atau kadang disingkat SMBD, adalah suatusistem atau perangkat lunak yang dirancang untuk mengelola suatu basis data dan menjalankan operasi terhadap data yang diminta banyak pengguna.

    2. Jenis jenis aplikasi database
    1. MySQL
    2. MariaDB
    3. Microsoft SQL Server
    4. Oracle Database
    5. PostgreSQL
    6. SQLite
    7. DBeaver
    8. MongoDB
    9. Apache Cassandra

    3. Adapun berikut beberapa fungsi database yang perlu Anda ketahui:

    Database berfungsi untuk mengelompokkan data dan mempermudah dalam proses identifikasi data. Database akan menampilkan data sesuai dengan permintaan dari user tentang suatu informasi dengan proses yang cepat dengan bantuan software Database Management Systems (DBMS).
    Software DBMS akan menghindarkan data ganda dan inkonsistensi pada database. Database akan memberikan notif secara langsung jika terjadi duplikasi data. Duplikasi dalam database ini sangat dimungkinkan sekali karena dari banyaknya jumlah data yang diinput.
    Funsgi database yang ketiga adalah memudahkan dalam akses, edit, tambah, delete dan penyimpanan data. Admin akan lebih mudah dalam mengelola semua kegiatan tersebut diatas walaupun jumlah datanya cukup besar.
    Menjaga kualitas database yang masuk agar sesuai dengan saat proses entry data dan setelah entry. Disini peran software sangat penting terutama mengkondisikan agar data tersimpan tetap aman sampai data dibutuhkan.
    Menjadi solusi untuk mengatasi masalah penyimpanan data konvensional yang memerlukan ruang yang besar dan memakan biaya banyak.

    BalasHapus